Manfaat Daun Sukun untuk Menjaga Kesehatan dan Organ Tubuh

Manfaat Daun Sukun – Pohon sukun merupakan tanaman buah yang buahnya biasa dijadikan sebagai macam sajian masakan. Yang paling sering dijadikan sebagai sukun goreng. Karakter buah sukun sendiri memiliki rasa manis dan lembut.

Selain buahnya yang bisa dimanfaatkan untuk makanan. Daun pohon sukun juga bisa dimanfaatkan untuk kesehatan tubuh manusia.

Karakteristik daun sukun ini mempunyai bentuk daun yang lebar dan ada beberapa garis-garis ruas yang terlihat jelas. Warna daunnya hijau dan jika dicermati mirip dengan daun pohon kluwih.

Dari sebuah penelitian, didalam daun sukun terdapat beberapa zat diantaranya zat anti inflamasi, asam hidrosianat, asetikolan dan juga tanin. Dimana zat tersebut sangat dibutuhkan untuk kesehatan tubuh manusia. Untuk mengetahui manfaat daun sukun ini, silahkan kalian lihat selengkapnya dibawah ini.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Daun Sukun Kering Bagi Kesehatan

1. Bisa Mengobati Penyakit Ginjal

Daun sukun bisa dimanfaatkan untuk mengobati penyakit ginjal yang sudah parah. Jika sekarang pengobatan penyakit ginjal lewat cuci darah secara rutin. Namun sekarang kalian bisa memberitahukan teman atau keluarga untuk menggunakan pengobatan ginjal menggunakan daun sukun.

Karena didalam daun sukun terdapat sebuah senyawa khusus yang dapat mendorong efek diuretik pada penyakit ginjal. Para penderita ginjal yang memakai pengobatan ini biasanya melakukan terapi ini selama beberapa bulan sampai akhirnya mereka sudah sembuh.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

2. Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Kolesterol biasanya ada pada makanan yang memiliki kandungan lemak jenuh dan lemak trans seperti makanan daging sapi, kulit daging unggas dan juga minyak nabati.

Jika dalam tubuh terdapat kadar kolesterol yang tinggi, maka bisa berakibat fatal salah satunya adalah terkena penyakit jantung. Untuk menurunkan kadar kolesterol ini kalian bisa memanfaatkan daun sukun. Karena daun sukun ini bisa mengeluarkan kolesterol dari bagian darah dan lewat air seni ataupun tinja.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

3. Mengobati Penyakit Asam Urat

Jika penyakit asam urat tidak cepat untuk disembuhkan maka bisa berakibat fatal. Penderita penyakit asam urat bisa terkena diabetes, stroke bahkan sampai hipertensi. Sehingga sangat disarankan untuk penderita penyakit ini meminum teh dari daun sukun yang sudah dikeringkan. Karena manfaat daun sukun kering ini bisa menurunkan resiko peradangan pada bagian sendi.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

4. Mampu Menyembuhkan Penyakit Liver

Manfaat daun sukun kering juga bisa menyembuhkan penyakit liver. Cukup rebut daun sukun kering sehingga menjadi minuman teh. Lalu setelah dingin, tinggal meminumnya. Lakukan secara rutin agar hasilnya lebih baik. Di dalam daun sukun kering terdapat sebuah senyawa yang bernama asetilkolin yang sangat bagus untuk melawan peradangan.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

5. Bisa Mengobati Alergi

Alergi biasanya membuat tubuh mengalami gatal-gatal dan bisa menjadi lebih parah karena disebabkan oleh tubuh yang tidak mampu membuat hormon dan enzim. Padahal hormon dan enzim ini sangatlah penting guna menjadi sistem anti alergi pada tubuh. Untuk mengatasi alergi, kalian bisa menggunakan daun sukun kering yang sudah dijadikan minuman teh. Dan minum teh daun kering tersebut 3 kali dalam 1 hari.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh

6. Mampu Mengobati Sakit Gigi

Sakit gigi memang dirasa sangat menyakitkan dan mengganggu. Karena selain tidak bisa beraktifitas secara normal. Sakit gigi ini sering membuat para penderitanya kurang tidur. Untuk mengobatinya kalian cukup berkumur dengan teh daun sukun kering. Manfaat daun sukun ini bisa menghilangkan rasa sakit dan membuat sakit gigi kalian tidak sering kambuh.

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan Tubuh


7. Bisa Digunakan Untuk Anti Pendarahan

7 Manfaat Daun Sukun Untuk Kesehatan TubuhJaman dahulu ibu yang baru saja melahirkan pasti dianjurkan untuk meminum teh dari rebusan daun sukun kering. Karena memang daun sukun ini sangat mampu untuk menghentikan pendarahan dan juga membuat ibu yang baru melahirkan kesehatannya cepat pulih.

Share Artikel ini ke Teman
Twitter Pinterest Facebook WhatsApp

Leave a Reply or Question

Author

CEO DeckaRenas Afri Yanto S.Kom, An engineer who loves to write about education, lifestyle, tech stuff and popular sciences. CP: Tweet | FB | IG